Sabtu, 16 Maret 2019

PAPI - VASI - APAPI - PVASI itu sama atau beda? (AERONAUTICAL GROUND LIGHTING)


PAPI (precision approach path indicator)


            Biasanya berada pada sebelah kiri runway saat kita dalam posisi approach (mendekat untuk landing), ada beberapa bandara yang menempatkan papi light di sebelah kanan dengan alasan agar dapat memberikan panduan yang lebih baik dan banyak faktor lainnya, seperti aircraft with STOL (short take-off and landing) biasanya letak papi light di sebelah kanan dan beroperasi saat STOL approach saja, dan adajuga yang memasang di kedua sisi runway.

          Memberikan panduan approach dengan menggunakan sinyal lampu merah dan putih yang biasanya terdiri dari satu baru dengan 4 unit lampu. Dan sinyal dari papi light ini tidak boleh digunakan diluar 15° dari runway centerline. sinyal PAPI light ini bisa sampai 5 miles during the day dan 20 miles lebih saat malam

 APAPI (abbreviated precision approach path indicator)    

        APAPI ini sama seperti PAPI light, hanya saja lampu indicatornya cuma ada dua

VASI (visual approach slope indicator)
   
        VASI juga merupakan guidance kita saat approach. pancaarn cahaya 3 - 5 miles during the day
dan 20 miles lebih saat malam. patokan glide slope nya adalah 3°, dan VASI light akan menunukkan warna merah dan putih

RED - RED             you're dead            (approachnya LOW)
RED - WHITE        you're right             (ON SLOPE)
WHITE - WHITE   you're fly all night   (HIGH)

        Banyak sekali variasi VASI light ini, mulai dari  2, 4, 6, 12, 16 unit lampu yang diatur atas near, middle, far (baris 1, 2, dan 3)


         2 bar 4 unit


 3 bar 6 unit



Variasi lainnya



PVASI (pulsating visual approach slope indicator)

            Biasanya terdiri dari satu unit lampu saja dengan warna yaitu merah dan putih, tapi dibedakan menjadi 4 indicator yaitu

PULSATING RED       = TOO LOW
STEADY RED             =  LOW
PULSATING WHITE  = TOO HIGH
STEADY WHITE        = ON SLOPE


SEMOGA BERMANFAAT :D



















1 komentar: